Dampak Memanggil Anak dengan Panggilan Negatif: Sepele Tapi Bisa Tinggalkan Luka
Sabtu, 12 Juli 2025 - 23:25 WIB
Sumber :
Berikan contoh kata-kata yang membangun.
Pujilah usaha anak, bukan hanya hasil. Anak merasa dihargai, termotivasi untuk belajar lebih baik.
Jaga emosi orang tua.
Kadang panggilan negatif muncul karena orang tua lelah atau emosi. Ambil jeda sejenak sebelum bicara.
Memanggil anak dengan sebutan negatif mungkin terdengar sepele, tapi dampaknya bisa membekas seumur hidup. Kata-kata orang tua adalah doa. Jadi, pastikan setiap kata yang terucap membangun rasa percaya diri, bukan meruntuhkannya.
Yuk, mulai belajar mengubah kata-kata kita menjadi lebih positif. Anak yang tumbuh dengan kata-kata baik akan menjadi pribadi yang lebih percaya diri, bahagia, dan punya mental yang sehat!