Operasi Patuh Jaya 2025: Polda Metro Jaya Tegas Sikat Kendaraan Berpelat Nomor Palsu

Operasi Patuh Jaya 2025 (ANTARA)
Sumber :
  • ANTARA

Penindakan pelanggaran pelat palsu ini diharapkan menjadi contoh nyata penegakan hukum yang adil dan konsisten. Dengan demikian, kesadaran masyarakat untuk tertib berlalu lintas pun diharapkan semakin tumbuh demi mendukung terciptanya Indonesia yang tertib, maju, dan sejahtera.