Mahasiswa ITB Ahmad Dahlan Gelar Pameran Seni “Lensa Masa”, Ajak Publik Refleksi Melalui Karya Visual
Sabtu, 26 Juli 2025 - 20:25 WIB
Sumber :
- tangerangkota.go.id
Pameran “Lensa Masa” menjadi bukti nyata bahwa mahasiswa ITB Ahmad Dahlan tidak hanya unggul secara akademik, tetapi juga mampu berkarya dan memberi dampak nyata dalam dunia seni dan masyarakat. Sebuah ruang yang membuka wawasan serta menghubungkan generasi melalui visualisasi waktu yang penuh makna.