Kebiasaan Belanja 12 Zodiak: Dari Si Hemat sampai Si Hedonis
Minggu, 20 April 2025 - 08:00 WIB
Sumber :
- VIVA
Tips: Tetap batasi belanja luxury, prioritaskan kebutuhan dulu.
3. Gemini (21 Mei – 20 Juni)
Suka Eksperimen & Gampang Tergoda Tren
Gemini hobi coba hal baru dan sering tertarik sama produk-produk viral. Mereka bisa jadi si paling update soal barang kekinian.
Tips: Pastikan tiap pembelian memang berguna, bukan cuma karena FOMO.
4. Cancer (21 Juni – 22 Juli)
Ilustrasi Keuangan
Photo :
- VIVA
Belanja untuk Orang Tersayang
Cancer punya hati lembut. Mereka sering belanja bukan buat diri sendiri, tapi untuk keluarga dan teman. Bisa boros kalau sedang emosional.
Tips: Atur anggaran hadiah dan belanja emosional agar nggak berlebihan.