Latihan Pernapasan Sederhana untuk Redakan Cemas

Ilustrasi latihan pernapasan (freepik.com)
Sumber :
  • Freepik

  • Duduk atau berbaring dalam posisi nyaman

  • Letakkan satu tangan di dada, satu tangan di perut

  • Tarik napas perlahan melalui hidung, rasakan perut mengembang

  • Hembuskan napas melalui mulut sambil merasakan perut mengempis

  • Ulangi beberapa menit hingga napas terasa lebih teratur

3. Pernapasan 4-7-8

  • Tarik napas melalui hidung selama 4 hitungan

  • Tahan napas selama 7 hitungan

  • Buang napas perlahan melalui mulut selama 8 hitungan

  • Ulangi 4–6 kali agar tubuh terasa lebih tenang


Tips Agar Latihan Pernapasan Lebih Efektif

  • Lakukan di tempat yang tenang, jika memungkinkan

  • Tutup mata agar lebih fokus pada napas

  • Lepaskan pikiran yang mengganggu tanpa menghakimi

  • Lakukan secara rutin, bukan hanya saat cemas datang