Alex Prabu Soroti Kinerja Dinas Tangsel

Alex Prabu
Sumber :
  • Yanto

 

Sorotan terhadap Program Pemerintah Daerah

 

Lebih lanjut, Alex menilai Pemkot Tangsel perlu fokus pada program yang benar-benar menyentuh kebutuhan masyarakat, seperti normalisasi kali dan pembangunan saluran air di perkampungan. Ia menegaskan bahwa program seperti sumur resapan tidak cukup efektif dalam mengatasi banjir.

"Jangan hanya fokus pada program sumur resapan yang terbukti tidak membantu. Perkampungan warga banyak yang belum punya saluran air memadai. Ini harus jadi prioritas pembangunan ke depan," tegasnya.

 

Komitmen untuk Warga Tangsel