7 Peluang Usaha Kuliner Rumahan yang Paling Menjanjikan Tahun Ini
Jumat, 25 April 2025 - 20:00 WIB
Sumber :
- IntipSeleb
2. Frozen Food Rumahan
Usaha makanan beku masih sangat potensial. Produk seperti pastel, risoles mayo, nugget ayam homemade, siomay, hingga lasagna frozen bisa jadi sumber cuan karena praktis dan tahan lama.
Keunggulan: Mudah dipasarkan online, cocok untuk reseller, dan bisa diproduksi dalam batch besar.
3. Jajanan SD Nostalgia
Jajanan seperti cilok, telur gulung, es mambo, es lilin, dan kue cubit kini naik kelas. Banyak orang dewasa rindu jajanan masa kecil dan rela membelinya dalam versi kekinian.
Strategi jualan: Packaging estetik + branding lucu + pemasaran lewat TikTok/Instagram Reels.
Halaman Selanjutnya
4. Katering Harian untuk Kantoran