Tips Turunkan Berat Badan dalam Seminggu Ala Ade Rai

Ade Rai saat diwawancarai wartawan di Bali Sabtu (9/8/2025). (ANTARA)
Sumber :
  • ANTARA

3. Pilih sumber lemak

Resep Minuman Ini Bikin Dewi Hughes Turun Berat Badan 30 Kg

Lantaran sudah mengurangi asupan karbohidrat, Ade Rai menyampaikan bahwa tidak masalah untuk menambah asupan lemak. Hanya saja, pilih sumber lemak alami dan tak jenuh, misalnya kuning telur, alpukat, juga minyak zaitun.

4. Atur waktu jendela makan

Intuitive Eating, Mengendalikan Nafsu Makan tapi Bukan Diet. Bagaimana Caranya?

Ia menyarankan pilihan tiga waktu makan, yaitu pukul 8 pagi sampai 4 sore, 10 pagi sampai 6 sore, dan 1 siang sampai 8 malam. Di luar jam makan tersebut hanya boleh konsumsi air tanpa pemanis apa pun. Sehingga konsumsi kopi dan teh masih diperbolehkan asalkan tidak ditambahkan gula. 

Hanya dengan melakukan itu saja, dikatakan Ade Rai bahwa tubuh telah alami defisit kalori. Dan pada saat masih dalam waktu berpuasa, tubuh akan menggunakan lemak sebagai sumber tenaga karena tidak ada makanan lain yang dikonsumsi. 

5 Resep Olahan Biji Chia untuk Diet Sehat dan Turunkan Berat Badan

5. Olahraga

Pada saat tubuh sudah tidak makan selama lebih dari 12 jam, maka akan memakai lemak sebagai sumber tenaga.  Apabila saat itu juga ditambah dengan olahraga, maka akan menciptakan kondisi stres by design, di mana hormonal stres katekolamin akan mengaktivasi hormon sensitif lipase. Saat itu tubuh juga akan menggunakan lemak sebagai sumber tenaga selama berolahraga.