Tanaman Hias yang Bikin Hoki Berdasarkan Zodiak: Bawa Rezeki dan Energi Positif ke Rumahmu

Ilustrasi Kaktus Mini.
Sumber :
  • VIVA

 

Libra (23 September – 22 Oktober)

 

Tanaman Hoki: Calathea

 

Libra yang cinta keindahan dan keseimbangan cocok dengan calathea yang punya daun simetris dan motif cantik. Tanaman ini dipercaya bisa menarik energi harmonis dan hoki dalam hubungan serta mempercantik energi ruang.

 

Manfaat hoki:

 

  • Meningkatkan daya tarik dan cinta

  • Menciptakan energi damai

  • Cocok untuk relasi dan kemitraan

 


 

Scorpio (23 Oktober – 21 November)

 

Tanaman Hoki: Lidah Mertua

 

Scorpio yang kuat, penuh misteri, dan sensitif terhadap energi cocok dengan lidah mertua. Tanaman ini dipercaya sebagai pelindung rumah dari energi negatif dan membawa kestabilan finansial. Pas banget untuk Scorpio yang punya ambisi dalam diam.

 

Manfaat hoki:

 

  • Menangkal energi negatif

  • Memperkuat perlindungan spiritual

  • Membantu fokus dan kestabilan

 


 

Sagitarius (22 November – 21 Desember)