Jelang Iduladha 1446 H, Pemkot Tangerang Buka Layanan Vaksinasi PMK Gratis untuk Peternak

Layanan Vaksinasi PMK Gratis untuk Peternak
Sumber :
  • Pemkot Tangerang

Langkah vaksinasi ini merupakan bagian dari komitmen Pemkot Tangerang untuk menjaga ketahanan pangan, melindungi masyarakat dari konsumsi daging yang tidak layak, dan memastikan pelaksanaan Iduladha berlangsung aman dan sehat.


Aiptu Jimmi Farma, Pendiri Pesantren Gratis di Riau yang Dihadiahi Sekolah Perwira oleh Kapolri

Catatan: Jika kamu peternak di Kota Tangerang dan belum mendaftarkan hewan ternak untuk vaksinasi, segera hubungi nomor resmi di atas sebelum Iduladha tiba.