Jenis Penyakit yang Diperiksa di Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Semua Puskesmas Kota Tangerang

Pemeriksaan kesehatan di puskesmas.
Sumber :
  • Pemkot Tangerang

1. Kategori Bayi:

  • Kekurangan hormon tiroid bawaan.
  • Kekurangan enzim pelindung sel darah merah.
  • Kekurangan hormon adrenal bawaan.
  • Penyakit jantung bawaan kritis.
  • Kelainan saluran empedu.
  • Pertumbuhan berat badan.
Revitalisasi Pasar Anyar Kota Tangerang Telah Mencapai Tahap Akhir

2. Kategori Balita dan Anak:

  • Pertumbuhan.
  • Perkembangan.
  • Tuberkulosis.
  • Telinga.
  • Mata.
  • Gigi.
  • Talasemia.
  • Gula darah.

3. Kategori Dewasa dan Lansia:

  • Kanker paru.
  • Kanker payudara.
  • Kanker usus besar.
  • Mata.
  • Gigi.
  • Telinga.
  • Tekanan darah.
  • Kesehatan jiwa.
  • Gula darah.
  • Hati (hepatitis).
Pemkot Tangerang Pastikan Ketersediaan dan Harga Pangan Stabil Pasca Lebaran 2025

Program PKG ini merupakan kesempatan berharga untuk menjaga kesehatan secara preventif, dan semua warga Kota Tangerang diharapkan memanfaatkannya.