Rahasia Morning Routine Orang Sukses yang Bisa Kamu Tiru
Kamis, 10 Juli 2025 - 16:09 WIB
Sumber :
- VIVA
Tidak harus olahraga berat. Jalan kaki di sekitar rumah, yoga singkat, atau sekadar peregangan membantu sirkulasi darah lebih lancar.
Menulis Jurnal atau Gratitude List
Baca Juga :
Cara Mengajarkan Anak Berempati pada Hewan
Banyak pebisnis dan profesional sukses meluangkan 5–10 menit untuk menulis jurnal atau daftar rasa syukur. Ini membantu pikiran lebih positif dan optimis.
Sarapan Bernutrisi
Sarapan sehat menjaga gula darah stabil dan memberi energi untuk fokus lebih lama. Beberapa orang sukses menyiapkan sarapan simpel, tapi bergizi seimbang.
Membaca Buku atau Mendengar Podcast
Sebagian orang sukses memanfaatkan pagi untuk belajar hal baru. Bisa membaca beberapa halaman buku, mendengar podcast inspiratif, atau materi pengembangan diri.
Halaman Selanjutnya
Membuat Daftar Prioritas Harian