Barang Vintage Menjadi Tren, HP Jadul Kembali Diincar Anak Muda

Ilustrasi hp jadul (freepik.com)
Sumber :
  • Freepik

Kembalinya barang vintage, termasuk HP jadul, menunjukkan bahwa tren bukan selalu soal teknologi terkini. Justru, semakin banyak orang yang mencari kembali sensasi sederhana dan keaslian dari masa lalu. Bagi kamu yang masih menyimpan ponsel lama di laci, jangan buru-buru dibuang—siapa tahu sekarang sudah bernilai tinggi!

Mengasuh Anak dengan Humor: Mengapa Tertawa Bisa Jadi Strategi Parenting?