Masjid Siaga 24 Jam, Usulan Menag untuk Mudik Lebaran 2025 sebagai Tempat Istirahat Pemudik
Kamis, 6 Maret 2025 - 14:02 WIB
Sumber :
- VIVA
Melalui usulan ini, diharapkan para pemudik dapat menjalani perjalanan mudik dengan lebih aman dan nyaman, terutama dengan adanya fasilitas istirahat yang lebih banyak dan lebih tersebar di sepanjang jalur mudik.